3 Buah serbaguna dan kaya manfaat
Tubuh membutuhkan gizi yang seimbang dengan mengkonsumsi buah buahan. Setiap buah memiliki berbagai manfaat yang berbeda untuk menjaga kesehatan tubuh. Buah buahan di Indonesia sangat banyak dan beragam yang telah tersedia oleh alam. Buah buahan dihasilkan oleh tumbuhan yang termasuk kedalam komponen biotik (komponen hidup).
Tahukah anda? bahwa ada beberapa buah yang memiliki manfaat dari setiap bagiannya? atau dapat dikatakan sebagai buah serbaguna.
Berikut 3 buah yang memiliki banyak manfaat dari setiap bagiannya
1. Kelapa
Kelapa adalah buah berbentuk bulat ditutupi dengan kulit yang tebal didalamnya berisi air yang manis dan segar juga terdapat daging kelapanya.
Air kelapa memiliki manfaat bagi kesehatan tubuh seperti
•Mengurangi tekanan darah
•Melawan diabetes
•Mencegah batu ginjal
•Menyembuhkan panas dalam
•Menjaga kesehatan jantung dan antidioksidan
•Serta memenuhi gizi dan nutrisi bagi tubuh
Tidak hanya itu, bagian lain dari kelapa jg dapat dimanfaatkan seperti batok kelapa yang dimanfaatkan sebagai kerajinan tangan dibuat seperti mangkuk, gayung, gelas, wadah dan lain lain. Daun pohon kelapa juga dimanfaatkan untuk janur, ketupat dan sebagaianya. Batang daun kelapa dapat dimanfaatkan untuk membuat sapu lidi
2. Manggis
Manggis adalah salah satu buah yang banyak manfaat untuk kesehatan tubuh, bahkan bagus jika dikonsumsi sehari sekali. Manggis memiliki beberapa manfaat diantaranya
•Mencegah kanker
•Menyehatkan jantung
•Membantu penurunan berat badan
•Mengontrol gula darah dalam tubuh
•Sumber antidioksidan
Ekstrak kulit manggis juga dapat dimanfaatkan sebagai obat untuk membantu menjaga kesehatan kulit.
3. Zaitun
Zaitun adalah buah yang jarang berada di setiap rumah. Namun, ternyata buah zaitun sangat bagus untuk menjaga kesehatan tubuh. Buah zaitun memiliki banyak manfaat dan dapat diolah menjadi minyak zaitun. Manfaat buah zaitun sendiri yaitu sebagai
•Mencegah kanker
•Mencegah penuaan dini
•Mengobati anemia
•Menjaga Asma
•Mencegah infeksi
•Memperbaiki kesehatan tulang
•Mencegah penyakit jantung
•Melancarkan pencernaan
Juga minyak zaitun yang dapat dimanfaatkan sebagai haircare dan skincare untuk menjaga kesehatan rambut dan kesehatan kulit wajah.
Penyusun : Karissa Shafa Nabila
X bdp 2
keren❤️
ReplyDeleteInformasi nya bermanfaat dan menambah wawasan saya
ReplyDeletePositif
ReplyDeleteSangat bermanfaat
ReplyDeleteica papale papale
ReplyDeletebermanfaat banget artikelnya
ReplyDeleteisi artikelnya bisa dijadikan sumber wawasan baru
ReplyDeletekeren
ReplyDeletepp,dong
ReplyDeleteKomen
ReplyDeletebagus bgtt
ReplyDeletebermanfaat bgt!! jadi nambah wawasan baru deh
ReplyDeleteTidak membosankan saat membaca
ReplyDeleteSangattt bermanfaat
ReplyDeletewow kerenn!! thanks infonya!:D
ReplyDeleteterimakasih banyak sangat bermanfaat
ReplyDeletesangat jelas dan mudah di mengerti
ReplyDeletesangat bermanfaat, terima kasih.
ReplyDeletekeren
ReplyDeleteInfo nya sgt bermanfaat terima kasih.
ReplyDeletebagus.
ReplyDeletewah benar2 bagus kontennya! lanjut ngab
ReplyDeletebermanfaat banget,makasii yaa
ReplyDeletebermanfaat banget, makasih bro.
ReplyDeletebermanfaat banget info nya, kerennn!!!
ReplyDeletemakasii infonya, bermanfaat bangettt
ReplyDeleteBermanfaat bangett
ReplyDeleteBermanfaat bgt, makasih infonya
ReplyDeleteSangat menarik banget infonya, makasih jadi tau nih setiap manfaat satu persatunya
ReplyDeletebagusss hehe
ReplyDeletebagus dan infonya bermanfaat
ReplyDeleteMakasih infonyaa
ReplyDeleteKerenn informasinya bermanfaat bangett
ReplyDeletekerennn, bagus dan mudah dimengerti. makasii yaa jadi menambah wawasan sayaa
ReplyDeletesangat bermanfaat, mudah dimengerti!
ReplyDeleteSangat bermanfaat sekali, terimakasii
ReplyDeleteasikk keren bangett
ReplyDeleteterimakasih infonya, sangat bermanfaat dan mudah di mengerti
ReplyDeleteThanks ya artikelnya!!
ReplyDeleteLanjut dipp gasss!! keren dah
ReplyDeletewaahh bermanfaat banget, terimakasih
ReplyDeleteIca cakep bgt ilovyu
ReplyDeleteKeren artikelnya
ReplyDeleteBermanfaat sekali
Thx ya🤗🙏👍
Sangat sangat bermanfaat artikelnya👍🏻
ReplyDeletemakasih kak artikelnya sangat membantu
ReplyDeletemakasi infonya bermanfaat banget
ReplyDeletewah keren bgt infonyaa
ReplyDeletesangat bagus
ReplyDeleteBermanfaat banget artikelnya, josss
ReplyDeletesi mamat veli ketupat
ReplyDeleteanjay ini mantap bat
Lanjutkan sensei
ReplyDeletejosssss extrajosss
ReplyDeletebaguss bat bkinan panutan gua
ReplyDeleteini sih biasa aja, soalnya yg keren itu cm gua👍
ReplyDeleteberguna info nya,thanks
ReplyDeletegud gud ,lanjutkan👍👍
ReplyDeleteMakasih, sangat membantu dan informatif
ReplyDelete👍👍👍
ReplyDeletesiipp makasihh bat info dari lu semua
ReplyDelete